Tuesday, December 17, 2013

Puding Roti Tawar



Kali ini membuat puding roti tawar yg pake santan saja kebetulan ada sisa roti tawar dan punya pisang raja yg sdh matang,santan instan juga sdh tersedia tinggal dicampur2 semuanya,tapi kalau tidak suka santan bisa diganti dengan susu cair dan biar gurih ditambahkan fresh cream atau margarine dan ditaburi raisin /kismis ...
 
Bahan
Roti tawar 4 potong
Pisang raja 5 buah
Santan 400 ml
Gula 160 gr
Telur 2 butir(kocok)
Margari n cair 1 sdm
Bumbu spekuk 1 sdt
Daun pandan 1 lembar

Cara
Campur dlm mangkok adonan santan + gula + garam +telur kocok + margarine cair aduk tambahkan bumbu spekuk,roti & pisang yg sdh dipotong2.
Ambil aluminium cup tuang adonan 4 sendok makan ulangi dgn cup yg lain sampai habis ,diberi daun pandan atasnya kemudian kukus selama 30 menit,angkat sajikan.

No comments :

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...